5 Hal Anti Galau saat Pilih Lintas Jurusan
Masuk kuliah memang selalu jadi momen yang paling ditunggu. Gak hanya itu, masuk kuliah juga bikin pusing dan bingung tujuh keliling, banyak yang harus dipikirkan dan dipertimbangkan. Nah, gak salah dong kalau kamu bingung harus ambil jurusan apa yang kiranya cocok buat kamu. Terlebih buat kamu yang lintas jurusan. Auto pusingnya nambah deh. Stop it …